Saya yakin sekali, mungkin masih banyak di antara pengguna blogger yang masih awam atau newbie di dunia blog tentang Blenza - Mister Linky's. Penjelasan sedikit dari Blenza - Mister Linky's adalah suatu situs dengan layanan auto link yang berguna untuk para pengguna blog.
Kegunaan nya yaitu kebanyaakan pengguna blogger memanfaat kan Blenza sebagai sarana tukar link secara otomatis yang di sematkan atau di letakkan dalam postingan blog mereka, serta memudahkan bagi pengunjung yang mempunyai blog meletakkan url serta nama blog nya dengan mengisi sedikit form dari blenza, dalam hal ini sangat di sarankan bagi semua pengguna blog membuat sarana tukar link otomatis yang dapat Anda lihat di sini sebagai bentuk dari tukar link otomatis untuk blog saya dari blenza.Maka dari itu Edisi Trik kali ini akan membahas tentang Cara Register/ Daftar di Blenza - Mister Linky's yaitu sebagai berikut :
1. Anda wajib mempunyai email dan blog, karena pastinya Anda lebih gampang untuk mendaftarkan diri di Blenza.
2. Kunjungi Blenza.com, Klik link register.
3. Dan Anda akan di arahkan pada kolom registrasi atau pendaftaran dari Blenza.
Keterangan gambar di atas (register) :
- user id : Isi dengan nama samaran atau boleh dengan nama blog Anda.
- password : Isi dengan kata sandi Anda.
- confirm password : Ulangi kembali kata sandi Anda.
- name : Isi dengan nama Anda.
- e-mail address : Isi dengan nama email Anda yang sah.
- confirm e-mail : Ketik kembali email Anda.
- blog address : Isi dengan alamat atau URL blog Anda (Contoh : http://yudihermawan-dewa.blogspot.com/).
- Klik tombol register.
4. Selanjutnya Anda akan di perintahkan untuk melihat kotak masuk dari email Anda yang dikirimkan oleh Blenza - Mister Linky's, yaitu berupa code untuk konfirmasi registrasi Anda. Dalam hal ini saya akan memberikan 2 cara untuk konfirmasi Mister Linky's yaitu Konfirmasi dengan Code (Manual)dan Konfirmasi melalui Link (Otomatis).
Keterangan :
a. Konfirmasi dengan Code (Manual) :
- Poin 1 : Lakukan block dan copylah pada konfirmasi code yang diberikan sekitar 40 karakter.
- Poin 2 : Kemudian klik link atau kunjungi http://blenza.com/linkies/confirm.php.
- Lalu tempelkan atau paste 40 karakter tadi pada kolom Code, dan klik tombol confirm.
b. Konfirmasi melalui Link (Otomatis) :
- Poin 3 :Cara cepat untuk konfirmasi link, Anda dapat mengklik link yang saya beri poin nomor 3.
- Maka nanti akan muncul Your registration has been confirmed., silahkan login dengan user id dan password Anda.
Untuk Cara Register/ Daftar di Blenza - Mister Linky's sudah selesai, selanjutnya adalah Cara Memasang Form Auto Link Exchange/ Form Tukar Link Otomatis di Postingan Blog.
2 komentar:
hebat kak saya suka ini bagus banget
terima kasih infonya ?
Posting Komentar